Senin, 26 Desember 2016

Tragedi Wings Air Tergelincir di Bandara Semarang berhasil Di Evakuasi

pesawat-wings-air-tergelincir

Pada Minggu (25/12/16), Pesawat Wings Air IW 1896 yang telah mengalami masalah dalam melandas, pesawat ini telah tergelincir pada landasan di Bandara Ahmad Yani, Semarang. Kejadian ini juga telah mendapatkan penanganan.

Penanganan evakuasi yang telah dilah dilakukan kepada pesawat Wings Air tergelincir ini dilakukan dengan menggunakan alat berat, proses untuk melakukan evakuasi ini telah membutuhkan waktu yang cukup lama.

Diperkirakan proses evakuasi yang telah dilakukan ini berlangsung selama kurang lebih 11 jam sejak dilakukan pada pukul 18.30 Wib. Hingga pesawat Wing Air ini telah berhasil dievakuasi dari lokasi kejadian.

“Pesawat sudah dievakuasi,” kata Kepala Humas Kemenhub Bambang S Ervan, Senin (26/12/16).

Bambang menjelaskan, walau proses evakuasi terkait dengan pesawat Wings Air tergelincir ini telah selesai, akan tetapi, bandara yang masih ditutup dan belum dioperasikan lagi untuk sementara setelah adanya kejadian ini.

Penutupan sementara di Bandara Ahmad Yani ini dilakukan karena memiliki beberapa alasan setelah adanya kejadian pesawat Wings Air Tergelincir ini, karena para petugas yang masih akan melakukan pembersihan landasan dititik lokasi kejadian.

“Masih proses pembersihan runway (landasan),” jelas Bambang.

Penutupan bandara setelah proses evakuasi kepada pesawat Wings Air tergelincir ini akan dilakukan sampai pukul 08.00 Wib. Setelah itu bandara sudah dapat dioperasikan kembali seperti biasanya untuk melakukan penerbangan.

Pembukaan operasi kembali ini dilakukan setelah beberapa landasan yang sudah dipastikan dibersihkan oleh para petugas setelah adanya peristiwa pesawat Wings Air tergelincir ini. Sehingga untuk nantinya tidak akan mengganggu beberapa pesawat lain.

Masih belum adanya laporan korban dalam kejadian ini, dan pesawat Wings Air tergelincir tersebut terlihat tidak mengalami kerusakan yang cukup parah. Beberapa alat berat juga telah dikerahkan untuk melakukan evakuasi.

Pesawat yang telah tergelincir di Bandara Ahmad Yani ini adalah salah satu pesawat dengan penerbangan pada rute Bandung-Semarang. Kejadain tersebut diakibatkan karena hujan deras yang telah mengguyur bandara sehingga membuat pesawat Wings Air yang akan melakukan landasan ini tergelincir dari lintasannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar